Residensi dan Penelitian oleh Nurabdiansyah di Galeri Universitas Monash Australia

Nurabdiansyah, seniman visual dari Makassar akan melaksanakan residensi/riset di Galeri Universitas Monash Australia dari bulan April – Mei 2023. Proyek ini berangkat sebagai upaya mencari sejarah, cerita dan pengetahuan warga keturunan Makassar dan Aborigin. Residensi ini akan berlangsung selama 2 bulan. Tujuan riset ini akan menganalisa objek dalam lukisan-lukisan Aborigin yang menceritakan tentang Makassar. Kerja kolaborasi ini diinisiasi atas kerjasama dari Rumata’-MIWF, Universitas Monash, Global Encounters dan Desain Komunikasi Visual UNM.

https://news.detik.com/abc-australia/d-6566261/upaya-mencari-warga-keturunan-makassar-dan-aborigin-sedang-dilakukan 

https://www.abc.net.au/news/2023-02-11/mystery-community-of-aboriginal-and-indonesian-families/101901188 

Residency and Research by Nurabdiansyah at the Australian Monash University Gallery

Nurabdiansyah, a visual artist from Makassar will carry out a residency/research at Monash University Gallery in Australia from April – May 2023. This project begins as an effort to learn about the history, stories and knowledge of the people of Makassar and Aboriginal descent. This residency will last for 2 months. The aim of this research is to analyze the objects in Aboriginal paintings that tell us about these peoples’ connection with Makassar. This collaborative work was initiated in collaboration with Rumata’-MIWF, Monash University, the Global Encounters research project and the UNM Visual Communication Design Faculty.

https://news.detik.com/abc-australia/d-6566261/upaya-mencari-warga-keturunan-makassar-dan-aborigin-sedang-dilakukan 

https://www.abc.net.au/news/2023-02-11/mystery-community-of-aboriginal-and-indonesian-families/101901188